Selasa, 04 September 2012

Pelatihan Strategi Advokasi dan Rapat Koordinasi Wilayah FSP2KI Sumatera Selatan


Prabumulih, 10-11 September 2012
Peserta dan Undangan:
  1. Serikat Pekerja PT. Tanjungenim Lestari Pulp And Paper (SPPT TeL)
  2. Serikat Pekerja Karyawan Truba (SPKT)
  3. Serikat Pekerja Security PT. Tanjungenim Lestari Pulp And Paper (SPS PT. TeL)
  4. Serikat Pekerja Kehutanan PT. MHP
  5. Serikat Buruh Bersatu Muara Enim PT. MHP
  6. Pimpinan Pusat & Wilayah  Federasi Serikat Pekerja Pulp dan Kertas Indonesia (FSP2KI)
  7. Dewan Pimpinan Pusat & Wilayah Konfederasi Serikat Nasional (KSN)

1 komentar:

  1. Pelatihan Strategi Advokasi merupakan suatu hal yang sangat penting dan berguna tidak hanya terhadap kader Serikat Pekerja/Serikat Buruh akan tetapi juga terhadap diri pekerja/buruh itu sendiri. Hal ini merupakan kewajiban Dinas Tenaga Kerja sehingga Pekerja/Buruh memahami mekanisme hukum Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial. Pelatihan yang diselenggarakan oleh SP. PT.TEL patut untuk diapresiasi karena juga melibatkan SP/SB di luar PT.TEL. Semoga ilmu yang didapat selama pelatihan tersebut berguna dalam mengadvokasi hak-hak normatif dan peningkatan kesejahteraan anggota dan keluarganya.Amin

    BalasHapus